Analisis Penerimaan Siswa Terhadap Penggunaan Google Classroom Dengan Metode Technology Acceptance Model (TAM)

Analysis Acceptance Of Students The Use Of Google Claassroom By Technology Acceptance Model (Tam) Method

Authors

  • Tivani Marta Pendidikan Informatika Universitas PGRI Sumatera Barat
  • Heri Mulyono Pendidikan Informatika Universitas PGRI Sumatera Barat
  • Irsyadunas Pendidikan Informatika Universitas PGRI Sumatera Barat

DOI:

https://doi.org/10.51454/decode.v3i1.71

Keywords:

google classroom, penerimaan pengguna , technology acceptance model

Abstract

Proses pembelajaran dilakukan secara daring selama masa pandemic covid-19. Hal ini menuntut guru untuk menciptakan bahan ajar yang efektif agar proses pembelajaran tetap berjalan dengan efisien. Di SMK Negeri 2 Padang, guru dan siswa menggunakan google classroom sebagai media pembelajaran. Namun siswa masih belum begitu memahami cara menggunakan fitur-fitur yang terdapat pada google classroom. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerimaan siswa terhadap penggunaan google classroom menggunakan metode Technology Acceptance Model (TAM) dengan empat variabel/indikator yaitu kemudahan penggunaan (perceived ease of use), persepsi kegunaan (perceived usefulness), sikap terhadap penggunaan (attitude toward using), dan penerimaan google classroom (acceptance of google classroom). Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dan penelitian survei dengan menyebarkan kuesioner kepada 94 responden siswa aktif di SMK Negeri 2 Padang. Sampel diambil dengan menggunakan teknik random sampling. Pada hasil analisis regresi linier berganda, secara parsial hasil penerimaan google classroom berpengaruh positif dan signifikan terhadap persepsi kegunaan (perceived usefulness) dan sikap terhadap penggunaan (attitude toward using). Sedangkan hasil penerimaan pengguna google classroom secara simultan berpengaruh positif dan signifikan.

References

Aryani, D., Malabay, M., Ariessanti, H. D., & Putra, S. D. (2020). Pelatihan Pemanfaatan Google Classroom untuk Mendukung Kegiatan Pembelajaran Daring saat Pandemi COVID 19 di SMPIT Insan Rabbani. Jurnal Abdidas, 1(5), 373-378. https://doi.org/10.31004/abdidas.v1i5.67

Fadli, Muhammad. (2015). Analisis Kesiapan Tenaga Pendidik Dalam Integrated Learning Environment Berbasis Technological Acceptance Model. Skripsi, tidak dipublikasikan. Universitas Negeri Padang.

Handayani, A. T., & Abdillah, L. A. (2019). Analisis Penerimaan Pengguna Dalam Memanfaatkan Media Sosial Terhadap Usaha Kecil Menengah Menggunakan Metode Technology Acceptance Model (TAM). In Bina Darma Conference on Computer Science (BDCCS) (Vol. 1, No. 6, pp. 2214-2221).

Handayani, N. L., Sulisworo, D., & Ishafit, I. (2021). Pemanfaatan Google Classroom Pada Pembelajaran Ipa Fisika Jarak Jauh Untuk Meningkatkan Keterampilan Komunikasi Peserta Didik. Jurnal Pendidikan Fisika, 9(1), 66-80. http://dx.doi.org/10.24127/jpf.v9i1.3521

Marlindawati, M., & Indriani, P. (2016). Pengukuran Tingkat Kepuasan Pengguna E-Learning Dengan Penerapan Model End Using Computing Satisfaction (EUCS) (Studi Kasus: Universitas Bina Darma dan STMIK MDP). Jurnal Ilmiah Matrik, 18(1), 55-66.

Nirfayanti, N., & Nurbaeti, N. (2019). Pengaruh media pembelajaran google classroom dalam pembelajaran analisis real terhadap motivasi belajar mahasiswa. Proximal: Jurnal Penelitian Matematika dan Pendidikan Matematika, 2(1), 50-59.

Pradana, F., Bachtiar, F. A. & Priyambadha, B. (2019). Penilaian Penerimaan Teknologi E-Learning Pemrograman berbasis Gamification dengan Metode Technology Acceptance Model (TAM). Jurnal Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer (JTIIK), 6(2), 163-168.

Qomariah, S., & Nursobah, N., Lailiyah, S. (2019). Implementasi Pemanfaatan Google Classroom untuk pembelajaran di Era Revolusi 4.0. Sindimas, 1(1), 227-231.

Salamah, W. (2020). Deskripsi Penggunaan Aplikasi Google Classroom dalam Proses Pembelajaran. Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Pendidikan, 4(3), 533-538.

Shaharanee, I. N. M., Jamil, J., & Mohamad Rodzi, S. S. (2016). The Application of Google Classroom as a Tool for Teaching and Learning. Journal of Telecommunication, Electronic and Computer Engineering, 8(10), 5-8.

Soni, Hafid, A., Hayami, R., Fatma, Y., Wenando, F. A., Amien, J. Al, Fuad, E., Unik, M., Mukhtar, H., & Hassanuddin. (2018). Optimalisasi Pemanfaatan Google Classroom Sebagai Media Pembelajaran Di Smk Negeri 1. Journal Pengabdian Untuk Mu Negeri, 2(1), 17-20. https://doi.org/10.37859/jpumri.v2i1.361

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Downloads

Published

2023-01-17

How to Cite

Marta, T., Heri Mulyono, & Irsyadunas. (2023). Analisis Penerimaan Siswa Terhadap Penggunaan Google Classroom Dengan Metode Technology Acceptance Model (TAM): Analysis Acceptance Of Students The Use Of Google Claassroom By Technology Acceptance Model (Tam) Method. Decode: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi, 3(1), 30–37. https://doi.org/10.51454/decode.v3i1.71

Issue

Section

Articles