Pengembangan Video Digital Storytelling Pada Mata Pelajaran Dasar Desain Grafis

Digital Storytelling Video Development On The Basic Subjects Of Graphic Design

Authors

  • Bella Rahma Juita Pendidikan Informatika Universitas PGRI Sumatera Barat
  • Sofia Edriati Pendidikan Informatika Universitas PGRI Sumatera Barat
  • Satrio Junaidi Pendidikan Informatika Universitas PGRI Sumatera Barat

DOI:

https://doi.org/10.51454/decode.v3i1.73

Keywords:

ADDIE, digital storytelling, pengembangan, R&D

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk menghasilkan media pembelajaran video digital storyteling yang valid pada mata pelajaran dasar desain grafis. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian R&D (Reseach and Development dengan menggunakan model pengembangan ADDIE yang terdiri dari 5 tahap yaitu analisis, desain, pengembangan, implementasi, evaluasi. Penelitian ini melibatkan pakar media dan pakar materi dasar desain grafis. Subjek uji coba adalah siswa dan guru SMK Negeri 1 IV Koto Aur Malintang. Pada Instrumen ini dilakukan validitas materi oleh ahli materi berisi berbagai aspek yang berhubungan dengan materi media pembelajaran yang meliputi aspek pembelajaran, materi dan kebenaran isi dan setelah itu juga dilakukan instrumen praktikalitas untuk mendapat tingkat kepraktisan oleh siswa dan guru. Teknik pengumpulan data berupa angket (kuesioner). Berdasarkan hasil analisis data didapatkan kesimpulan bahwa media pembelajaran yang dikembangkan sudah layak digunakan karena memperoleh hasil validasi media 0.77 dengan kategori “valid” sedangkan untuk validitas materi mendapatkan nilai 0.77 dengan kategori “valid”. Media pembelajaran video digital storyteling juga mendapatkan respon positif dari peserta didik dengan persentase mencapai 86% dengan kategori “sangat praktis”, dan pada guru mata pelajaran mendapatkan respon positif dengan memperoleh nilai persentase sebesar 97% dengan kategori sangat praktis.

References

Eprillia, N. S., Astra, I. M., & Sanjaya, L. A. (2021). Digital Storytelling Of Physics ( Dis-Phy) Berbasis Stem Dilengkapi Dengan Soal Metakognitif Untuk Siswa Sma Pada Materi Fluida. Prosiding Seminar Nasional Unimus, 699-707.

Hendryadi, H. (2017). Validitas Isi: Tahap Awal Pengembangan Kuesioner. Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis, 2(2), 169-178.

Indy, R., Waani, F. J., & Kandowangko, N. (2019). Peran Pendidikan Dalam Proses Perubahan Sosial Di Desa Tumaluntung Kecamatan Kauditan Kabupaten Minahasa Utara. HOLISTIK, Journal Of Social and Culture, 12(4), 1-18.

Julianingsih, D., & Krisnawati, E. (2020). Efektivitas Video Digital Storytelling Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas X Pada Materi Trigonometri. Of Mathematics Education, 4(1), 129-139. https://doi.org/10.31331/medivesveteran.v4i1.975

Kawete, M., Gumolung, D., & Aloanis, A. (2022). Pengembangan Video Pembelajaran Materi Ikatan Kimia Dengan Model Addie Sebagai Penunjang Pembelajaran Di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Pendidikan Kimia, 4(1), 63-69. Https://Doi.Org/10.37033/Ojce.V4i1.374

Nurchaerani, I. S. S. M., & Nugroho, O. F. (2022). Pembuatan Digital Storytelling Melalui Google Earth Sebagai Upaya Meningkatkan Kemampuan Siswa Berbicara Dalam Bahasa Inggris. Pendidikan Bahasa Inggris, 5(1), 191-200.

Permadi, U. N., & Huda, A. (2020). Rancang Bangun Media Pembelajaran Interaktif Komputer dan Jaringan Dasar SMK. Voteteknika (Vocational Teknik Elektronika dan Informatika), 7(4), 30-39. https://doi.org/10.24036/voteteknika.v7i4.106378

Prananta, Y. R., Setyosari, P., & Santoso, A. (2017). Pengembangan Media Boneka Tangan Berbasis Digital Storytelling. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 2(5), 627-636.

Ratri, S. Y. (2018). Digital Storytelling Pada Pembelajaran Ips Di Sekolah Dasar. Pena Karakter, 1(1), 1-8.

Salim, S., Ikman, I., Suhar, S., Kodirun, K., Pabunga, D. B., & Saputra, H. N. (2020). Pelatihan Pembuatan Blog Sebagai Media Dalam Pembelajaran SMK. Jurnal Berdaya Mandiri, 2(2), 336-344. https://doi.org/10.31316/jbm.v2i2.655

Saputra, H. N., & Salim, S. (2020). Penerapan Bahan Ajar Berbasis Keterampilan Berpikir Kritis. PEDAGOGIK: Jurnal Pendidikan, 7(1), 22-46. https://doi.org/10.33650/pjp.v7i1.1078

Saputro, G. E., Haryadi, T., & Yanuarsari, D. H. (2016). Perancangan purwarupa komik interaktif safety riding berkonsep digital storytelling. ANDHARUPA: Jurnal Desain Komunikasi Visual & Multimedia, 2(2), 195-206. https://doi.org/10.33633/andharupa.v2i02.1207

Tafonao, T. (2018). Peranan Media Pembelajaran Dalam Meningkatkan Minat Belajar Mahasiswa. Jurnal Komunikasi Pendidikan, 2(2), 103-114. https://doi.org/10.32585/jkp.v2i2.113

Yuliana, D., & Putri, O. A. W. (2021). Pengaruh Penggunaan Digital Storytelling Terhadap Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran Dasar Desain Grafis. Jurnal Informatika Dan Teknologi Pendidikan, 1(1), 36-46. Https://Doi.Org/10.25008/Jitp.V1i1.7

Downloads

Published

2022-10-24

How to Cite

Bella Rahma Juita, Sofia Edriati, & Satrio Junaidi. (2022). Pengembangan Video Digital Storytelling Pada Mata Pelajaran Dasar Desain Grafis: Digital Storytelling Video Development On The Basic Subjects Of Graphic Design. Decode: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi, 3(1), 12–21. https://doi.org/10.51454/decode.v3i1.73

Issue

Section

Articles