Perancangan Sistem Rekam Medis Elektronik Guna Pelaporan Imunisasi Vaksin Bayi Baru Lahir Dengan Metode V-Model

Authors

  • Fannisa Reydita Nur Rahmawati Manajemen Informasi Kesehatan Politeknik Piksi Ganesha
  • Yuyun Yunengsih Manajemen Informasi Kesehatan Politeknik Piksi Ganesha
  • Yuda Syahidin Manajemen Informasi Kesehatan Politeknik Piksi Ganesha

DOI:

https://doi.org/10.51454/decode.v4i2.591

Keywords:

Imunisasi Vaksin, Rekam Medis, Sistem Informasi, V-Model

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan merancang sebuah sistem informasi rekam medis yang dapat digunakan untuk melaporkan imunisasi vaksin pada bayi baru lahir di RSIA Limijati Bandung. Metode penelitian yang di gunakan melalui pendekatan deskriptif kualitatif dan pengumpulan data melalui observasi, wawancara, serta tinjauan pustaka dan metode yang digunakan dalam perancangan sistem ini  metode V-Model dengan menggunakan aplikasi visual studio 2010. Tujuan dari penelitian ini dibuatencangkup informasi pengolahan dan pelaporan data vaksinasi di Rumah Sakit sehingga tenaga medis dapat melaporkan hasilnya secara cepat dan akurat kepada dinas Kesehatan. Dalam proses penelitian permasalahan terkait pencampuran data vaksin bayi baru lahir dengan data anak dewasa sehingga menyulitkan pelaporan yang spesifik dilakukan secara manual. Diharapkan hasil dari penelitian ini mengembangkan sistem yang dapat meningkatkan kualitas pelayanan medis dengan melaporkan imunisasi vaksin bayi baru lahir secara efisien dan akurat.

References

Adhawiyah, R. R., Yunengsih, Y., & Abdussalaam, F. (2021). Perancangan Kartu Identitas Berobat Elektronik dengan Menggunakan Visual Studio di Rumah Sakit Muhammadiyah Bandung. Jurnal Indonesia Sosial Teknologi, 2(09), 1640-1649.

Anarki, D. A., Syahidin, Y., & Gunawan, E. (2022). Perancangan Sistem Informasi Pembuatan Surat Visum Et Repertum di Rsud Soreang dengan Menggunakan Microsoft Visua Studio 2010. Cerdika: Jurna Ilmiah Indonesia, 2(3), 432–442. https://doi.org/10.36418/cerdika.v2i3.365

Bunyamin, M., & Pratama, R. (2020). Perancangan Aplikasi Sistem Informasi Puskesmas Sebagai Sarana Pendataan Ibu Dan Anak Berbasis Mobile. Jurnal Nasional Ilmu Komputer, 1(3), 105-118. https://doi.org/10.47747/jurnalnik.v1i3.157

Diranti, L. L., Syahidin, Y., Yunengsih, Y., Studi, P., Informasi, M., Piksi, P., & Bandung, G. (2023). Desain Sistem Informasi Rekam Medis Daam Menunjang Pelaporan Sensus Harian Rawat Inap Dengan V-Model. 11, 75–87.

Dwi Anjeli, R., Syahidin, Y., & Yunengsih, Y. (2023). Desain Tata Kelola Rekam Medis Elektronik Kunjungan Pasien Unit Gawat Darurat Guna Menunjang Pelaporan Kunjungan Pasien Dengan V-Model. INFOKES (Informasi Kesehatan), 7(1), 98–105. https://doi.org/10.56689/infokes.v7i1.1092

Fahrezi, A., Saam, F. N., Ibrahim, G. M., Syaiful, R. R., & Saifudin, A. (2022). Pengujian Black Box Testing pada Aplikasi Inventori Barang Berbasis Web di PT. AINO Indonesia. Jurna Ilmu Komputer dan Pendidikan, 1(1), 1–5.

Febriani, T., & Agung Nugroho, F. (2022). OKTA : Jurna Ilmu Komputer dan Science Aplikasi Sistem Penjadwaan Imunisasi Bayi Berbasis Web Pada Rumah Sakit Ibu dan Anak (RSIA) Vitaaya. https://journa.mediapublikasi.id/index.php/okta

Handoyo, J. (2023). Sistem Informasi Administrasi Imunisasi Di Posyandu Wilayah Kerja Puskesmas Kedungadem Bojonegoro. http://www.jurna.umk.ac.id/sitech

John Smith, A. B. (2022). Cost-Benefit Anaysis of Testing Methodologies: V-Model vs. Agile. Journa of Software Engineering, 14(3), 45–60.

Karimah, R. N., & Wicaksono, A. P. (2018). Prototype Sistem Informasi Pelayanan Bayi Baru Lahir pada Fasilitas Kesehatan Primer. Khazanah Informatika: Jurnal Ilmu Komputer dan Informatika, 4(1), 16-20. https://doi.org/10.23917/khif.v4i1.5330

Kementrian Kesehatan RI. (2022). Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 24 Tahun 2022 Tentang Rekam Medis. Daam הארץ (Nomor 8.5.2017).

Maryani, S., Syahidin, Y., & Setiatin, S. (2022). Perancangan Sistem Informasi Rekam Medis Elektronik Kecelakaan Lalu Lintas Dengan Metode V-Model. Jurnal Teknologi dan Informasi, 4(1), 32-40.

Mutiara, Z., & Herfiyanti, L. (2021). Anaisis Pelaksanaan Retensi Rekam Medis Di Rumah Sakit Ibu Anak Limijati Bandung. Jurna Kesehatan Tambusai, 2(3), 40–49. https://doi.org/10.31004/jkt.v2i3.1935

Nurhaimah, D. S., Syahidin, Y., Yunengsih, Y. (2023). Desain Sistem Informasi Rekam Medis Daam Menunjang Tata Kelola Klinisa Registrasi Pasien Rawat Jaan Dengan V-Model. 11(2), 33-46.

Pressman, R. S. (2015). Software Engineering: A Practitioners Approach. McGraw- Hill Education.

Sari, R. P., & Sari, I. (2021). Pengaruh Persepsi Bauran Pemasaran terhadap Keputusan Memilih Pasien Rawat Inap di Rumah Sakit Ibu Anak Limijati Bandung. Jurnal INFOKES (Informasi Kesehatan), 5(1), 64-73. https://doi.org/10.56689/infokes.v5i1.312

Rahmawati, I., Abdussalaam, F., & Sari, I. (2023). Tata Kelola Rekam Medis Berbasis Elektronik Dalam Pengelolaan Pelaporan Instalasi Rawat Jalan Dengan Metode Waterfall. Decode: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi, 3(2), 310-321. https://doi.org/10.51454/decode.v3i2.201

Renjani, A. S., Syahidin, Y., Sari, I., & Sukmawijaya, J. (2023). Implementation Of Childhood Immunization Program Using the Waterfal Method. JURTEKSI (Jurna Teknologi dan Sistem Informasi), 9(3), 361–368. https://doi.org/10.33330/jurteksi.v9i3.2251

Ria Melasari, Abdussalam, F., & Yunengsih, Y. (2024). Tata Kelola Rekam Medis Berbasis Elektronik Pengelolaan Laporan Harian Rawat Inap Dengan Metode Waterfal. Decode Jurna Pendidikan Teknologi Informasi, 4(1), 167-178.

Rianto, I., & Rainarli, E. (2021). Min-cost flow network to detect text line on certificate. Journal of Engineering Science and Technology, 16(5), 3726-3736.

Sugiyono, S. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif Kuaitatif dan R&D. Bandung: Penerbit Afabeta.

Downloads

Published

2024-06-26

How to Cite

Reydita Nur Rahmawati, F., Yuyun Yunengsih, & Yuda Syahidin. (2024). Perancangan Sistem Rekam Medis Elektronik Guna Pelaporan Imunisasi Vaksin Bayi Baru Lahir Dengan Metode V-Model. Decode: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi, 4(2), 566–580. https://doi.org/10.51454/decode.v4i2.591

Issue

Section

Articles