Perancangan Sistem Informasi Rekam Medis Elektronik Dalam Pelaporan 10 Besar Penyakit Rawat Inap
DOI:
https://doi.org/10.51454/decode.v4i2.589Keywords:
Indeks Penyakit, Pelaporan, Rekam Medis ElektronikAbstract
Merealisasikan sistem informasi rekam medis elektronik dalam pembuatan laporan 10 besar penyakit pada pasien rawat inap, memerlukan sistem pelaporan yang terintegrasi. Pelaporan rumah sakit x masih dikerjakan dengan manual menggunakan Software Microsoft Excel untuk membuat laporan 10 besar penyakit pada pasien rawat inap, sehingga pembuatan laporan membutuhkan waktu sedikit lama dan mengakibatkan tidak efektif karena harus melakukan pengisian data kedalam Microsoft Excel satu per satu. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk membuat rancangan sistem informasi rekam medis elektronik agar menghasilkan laporan 10 besar penyakit rawat inap di rumah sakit x menggunakan Microsoft Visual Studio 2010 dengan bahasa pemrograman Visual Basic bertujuan untuk memudahkan petugas dalam pembuatan laporan. Metode kualitatif deskriptif digunakan dalam penelitian ini dengan cara mengumpulkan data berupa, observasi, wawancara, dan studi pustaka. Penerapan metode agile pada penelitian dilakukan sebagai pengembangan perangkat lunak, terbagi menjadi beberapa tahapan seperti requirement, design, develovment, testing, deployment. Perancangan yang di lakukan memakai flowmap diagram, diagram konteks, DFD, dan ERD. Berdasarkan hasil dari perancangan sistem informasi di rumah sakit x pelaporan 10 besar penyakit menjadi terintegrasi serta mempermudah petugas dalam pembuatan laporan. Tersedianya sumber informasi kesehatan yang mudah diakses dan akurat.
References
Adiyanti, R., Teja Sulaksana, P., Syahidin, Y., & Hidayati, M. (2021). Perancangan Sistem Informasi Indeks Penyakit Rawat Inap Menggunakan Microsoft Visual Studio. Jurnal Teknologi Dan Manajemen Informatika, 7(1), 10-19. https://doi.org/10.26905/jtmi.v7i1.5977
Alexiuk, M., Elgubtan, H., & Tangri, N. (2024). Clinical Decision Support Tools in the Electronic Medical Record. In Kidney International Reports (Vol. 9, Issue 1, pp. 29–38). Elsevier Inc. https://doi.org/10.1016/j.ekir.2023.10.019
Anggela, W., Syahidin, Y., & Sari, I. (2022). Perancangan Sistem Informasi Index Penyakit Rawat Inap Di RSU Pakuwon Sumedang. Open Journal Systems, 17(3), 549-554. https://doi.org/10.33578/mbi.v17i3.163
Budi, I. S., Syahidin, Y., & Sari, I. (2023). Perancangan Sistem Informasi Morbiditas Rawat Inap di Rumah Sakit X. Media Bina Ilmiah, 17(6), 1239-1244.
Danuri, M. (2019). Perkembangan dan Transformasi Teknologi Digital. Jurnal Ilmiah Infokam, 15(2), 116-123.
Dwi, W. Y., & Wardah, A. M. (2021). Pengujian Blackbox Sistem Informasi Penilaian Kinerja Karyawan PT Inka (Persero) Berbasis Equivalence Partitions. Jurnal Digital Teknologi Informasi, 4(1), 22–26.
Imran, Y. V., Sufyana, C. M., & Setiatin, S. (2021). Perancangan Sistem Informasi Rekam Medis Pasien Rawat Jalan Berbasis Web Di Rsud Pasaman Barat. Explore: Jurnal Sistem Informasi Dan Telematika, 12(2), 153. https://doi.org/10.36448/jsit.v12i2.2077
Lestari, T. S., Syahidin, Y., & Sari, I. (2023). Desain Sistem Informasi Rekam Medis Indeks Penyakit Dengan Metode Agile. Jurnal Teknik Informatika Dan Sistem Informasi, 10(3), 2407–4322. https://doi.org/10.35957/jatisi.v10i3.5013
Mentayani, N. P. A., Satwika, I. P., Pramesti Dwi Putri, I. G. A., Paramitha, A. A. I. I., & Tiawan. (2022). Analisis Dan Perancangan User Interface Sistem Informasi Pembayaran Mahasiswa STMIK Primakara Berbasis Web. Technomedia Journal, 7(1), 78-89. https://doi.org/10.33050/tmj.v7i1.1850
Menteri kesehatan republik indonesia. (2022). Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Tentang Rekam Medis. Indonesia. https://peraturan.bpk.go.id/Details/245544/permenkes-no-24-tahun-2022
Musdalifah, M., Satriani, S., Najib, A., & Abadi, A. U. (2022). Efektivitas Penggunaan Aplikasi Microsoft Excel Terhadap Pengolahan Data Penelitian Mahasiswa UIN Alauddin Makassar. Educational Leadership: Jurnal Manajemen Pendidikan, 1(2), 191-199. https://doi.org/10.24252/edu.v1i2.26713
Mustachidah, & Yunengsih, Y. (2021). Analisis Pelaksanaan Indeks Penyakit Rawat Jalan Guna Menunjang Efektivitas Pelaporan 10 Besar Penyakit (RL 5.4) Di Rumah Sakit Salak Bogor. Journal of Innovation Research and Knowledge, 1(3), 399-406. https://doi.org/10.53625/jirk.v1i3.210
Mutia, M., Nurdianti, N., Abdussalaam, F., & Yunengsih, Y. (2023). Tata Kelola Rekam Medis Elektronik Berbasis Teknologi Informasi Pada Penanganan Resume Medis Pasien Dengan Metode Agile. Jurnal Indonesia: Manajemen Informatika Dan Komunikasi, 4(3), 1487–1499. https://doi.org/10.35870/jimik.v4i3.355
Nur, A., Gustina, W., Syahidin, Y., & Sari, I. (2023). Tata Kelola Sistem Informasi Rekam Medis Berbasis Elektronik Pada Pelaporan Morbiditas Pasien Rawat Inap. ZONAsi: Jurnal Sistem Informasi, 5(3), 505–514. https://doi.org/10.31849/zn.v5i3.15046
Rahmaliani, I., Abdussalaam, F., Gunawan, E., & Soelistijaningrum, M. (2023). Tata Kelola Rekam Medis Berbasis Elektronik Dalam Pelaporan Mortalitas Pasien Rawat Inap Menggunakan Metode Agile Software Development. Jurnal Inovtek Polbeng, 8(2), 343–355. https://doi.org/10.35314/isi.v8i2.3532
Rahmawati, I., Abdussalaam, F., & Sari, I. (2023). Tata Kelola Rekam Medis Berbasis Elektronik Dalam Pengelolaan Pelaporan Instalasi Rawat Jalan Dengan Metode Waterfall. Decode: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi, 3(2), 310–321. https://doi.org/10.51454/decode.v3i2.201
Rangga, Syahidin, Y., & Hidayati, M. (2021). Perancangan Sistem Informasi Kelengkapan Rekam Medis Rawat Jalan Dengan Metode V-Model. Jurnal Teknologi Informasi (JALTI), 5(2).
Rian, I. D., Dian, I. M., Syahidin, Y., & Taufik, R. (2023). Perancangan Sistem Pelaporan Kecelakaan Lalu Lintas Menggunakan Metode Agile Guna Menunjang Rekam Medis Elektronik. Jurnal Teknologi Sistem Informasi Dan Aplikasi, 6(3), 377-387. https://doi.org/10.32493/jtsi.v6i3.30681
Rinaldi, A. S., Herfiyanti, L., & Abdussalaam, F. (2021). Perancangan Sistem Informasi Indeks Penyakit Pasien Rawat Inap Menggunakan Microsoft Visual Studio 2010 Di Rsbsa. Explore: Jurnal Sistem Informasi Dan Telematika, 12(2), 115-125. https://doi.org/10.36448/jsit.v12i2.2054
Salsabila, R., Khoirunnisa, R. S., Syahidin, Y., & Sari, I. (2021). Perancangan Sistem Informasi Retensi Rekam Medis Pasien Rawat Jalan Menggunakan Visual Studio 2010. JURTEKSI (Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi), 8(1), 27-34. https://doi.org/10.33330/jurteksi.v8i1.1209
Mulyani, E. S., Agustin, I. W., Herfiyanti, L., & S, C. M. (2022). Perancangan Sistem Informasi Kelengkapan Berkas Klaim BPJS IGD Menggunakan Metode Waterfall Di Rumah Sakit Muhammadiyah Bandung. Jurnal Teknik Informatika Dan Sistem Informasi, 9(3), 1784-1798. https://doi.org/10.35957/jatisi.v9i3.2167
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Lela Aulia, Candra Mecca Sufyana, Irda Sari

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.