Efektivitas Pembelajaran Daring Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia
Effectiveness Of Online Learning in Indonesian Language Learning
DOI:
https://doi.org/10.51454/decode.v1i1.5Keywords:
bahasa indonesia, daring, efektifAbstract
Tujuan artikel ini untuk mendeskripsikan keefektivan pembelajaran Bahasa Indonesia saat daring. Metode Penelitian artikel ini menggunakan metode deskriptif dengan teknik analisis deskriptif kualitatif. Penelitian kualitatif merupakan penelitian yang mendeskripsikan secara rinci serta mendalam dan menghasilkan data berupa kata-kata yang bersumber dari tertulis atau lisan dari oarang-orang yang diamati. Digunakannya penelitian kualitatif ini untuk dapat memahami tindakan-tindakan pada subjek dan objek yang diteliti melalui teknik-teknik penelitian kualitatif seperti wawancara secara mendalam. Karena kondisi daring maka bentuk wawancara dilakukan dengan wawancara online menggunakan aplikasi WhatsApp. Sumber data primer yaitu siswa kelas VI B SD Sendangsari, Pajangan, Bantul yang berjumlah 29 siswa dan sumber data sekunder yaitu bahan pustaka, buku, dan jurnal-jurnal yang berhubungan dengan artikel ini. Hasil penelitian menunjukkan Dari jumlah 29 siswa kelas VI B SD Sendangsari, didapatkan hasil wawancara sebanyak 26 siswa setuju dengan pembelajaran daring. Selebihnya tidak setuju karena kondisi keluarga mereka yang masih kurang sejahtera. Berdasarkan pembahasan, maka dapat disimpulkan bahwa pembelajaran Bahasa Indonesia dalam metode daring dapat dikatakan cukup efektif. Terlihat dari tercapainya tujuan pembelajaran Bahasa yaitu mengembangkan keterampilan Bahasa Indonesia.
References
Dewi, S. K. (2011). EFEKTIVITAS E-LEARNING SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN TIK KELAS XI DI SMA NEGERI 1 DEPOK. Universitas Negeri Yogyakarta.
Fathurrahman, A., Sumardi, S., Yusuf, A. E., & Harijanto, S. (2019). Peningkatan Efektivtas Pembelajaran Melalui Peningkatan Kompetensi Pedagogik Dan Teamwork. Jurnal Manajemen Pendidikan, 7(2), 843–850. https://doi.org/10.33751/jmp.v7i2.1334
Hadisi, L., & Muna, W. (2015). Pengelolaan Teknologi Informasi Dalam Menciptakan Model Inovasi Pembelajaran. Jurnal Al-Ta’dib, 8(1), 17–40. http://dx.doi.org/10.31332/atdb.v8i1.396
Handarini, O. I., & Wulandari, S. S. (2020). Pembelajaran Daring Sebagai Upaya Study From Home (SFH). Jurnal Pendidikan Administrasi Perkantoran (JPAP), 8(3), 465–503.
Isman, M. (2016). Pembelajaran Media dalam Jaringan (Moda Jaringan). Seminar Nasional Pendidikan Berkemajuan dan Menggembirakan, 586-588. Retrieved from https://publikasiilmiah.ums.ac.id/xmlui/handle/11617/7868
Jamaludin, D., Ratnasih, T., Gunawan, H., & Paujiah, E. (2020). Pembelajaran Daring Masa Pandemik Covid-19 Pada Calon Guru: Hambatan, Solusi Dan Proyeksi. Retrieved from http://digilib.uinsgd.ac.id/30518/
Khair, U. (2018). Pembelajaran Bahasa Indonesia dan Sastra (BASASTRA) di SD dan MI. AR-RIAYAH : Jurnal Pendidikan Dasar, 2(1), 81. https://doi.org/10.29240/jpd.v2i1.261
Khusniyah, N. L., & Hakim, L. (2019). Efektifitas Pembelajaran Berbasis Daring. Jurnal Pemikiran Dan Penelitian Pendidikan, 17(1), 19–33.
Masruri. (2014). Analisis Efektifitas Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perkotaan. Akademia Permata.
Moleong, L. (2014). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Putra, M. (2020). Kurang Efisiennya PembelajaranDaring/E-Learning. 3.
Rahman, T. (2020). Pembelajaran Daring di Era Covid-19.
Rahyubi, H. (2014). Teori-teori Belajar dan Aplikasi Pembelajaran Motorik. Nusa Media.
Redaksi WE Online. (2020). Bongkar Asal-usul Virus Corona. https://www.wartaekonomi.co.id/read282697/who-bongkar-asal-usul-virus-corona-trump-tertampar
Resmini, N. dkk. (2006). Pembinaan dan Pengembangan Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia. UPI PRESS.
Rohmawati, A. (2015). Efektivitas Pembelajaran. Jurnal Pendidikan Usia Dini, 9(1).
Satori, Djam’am dan Irawan, A. (2013). Pengaruh Regulasi, Pembiayaan dan Partisipasi Masyarakat Terhadap Efektivitas Manajemen Sarana Prasarana Sekolah, dan Dampaknya Terhadap Efektivitas Pembelajaran pada Sekolah Menengah Pertama se Kota Sukabumi. Administrasi Perkantoran, XVII(1).
Sobron, Adi, D. (2020). Jurnal Inovasi Penelitian. 1(3), 265–276.
Susanto, A. (2013). Teori Belajar dan Pembelajaran di SD. Prenada Media Group.
Syarifudin, A. S. (2020). Implementasi Pembelajaran Daring Untuk Meningkatkan Mutu Pendidikan Sebagai Dampak Diterapkannya Social Distancing. Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia.
Warsita, B. (2008). Teknologi Pembelajaran (Landasan & aplikasinya). Jakarta: Rineka Cipta.
Wekke, I.s., and H. (2013). Technology on Language Teaching and Learning: A Research on Indonesian Pesantren. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 83. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/J.SBSPRO.2013.06.111
Yolandasari, M. B. (2020). EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN DARING DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DI KELAS II A MI UNGGULAN MIFTAHUL HUDA TUMANG CEPOGO BOYOLALI. INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI SALATIGA.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Dwi Yulianto, Aninditya Sri Nugraheni

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.